Pemberdayaan Ekonomi

Yayasan Maha Bhoga Marga

Kehadiran Divisi Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat sejak 1982 adalah untuk memberikan bantuan kepada masyarakat baik bagi kelompok maupun perorangan untuk membangun dan mengembangkan ekonomi mereka dalam bentuk bantuan teknis melalui pelatihan, seminar, lokakarya, dan juga bantuan.

Selain itu divisi ini juga membantu masyarakat dalam mengembangkan perilaku berwawasan lingkungan baik dalam mendorong maupun dalam kehidupan sehari-hari.

Program yang dilakukan di bidang ini adalah:

  • Pendampingan Koperasi
  • Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM)
  • Kelompok Perempuan Mandiri (KPM)
  • Kelompok Keluarga Sejahtera (KKS)
  • Program - program Lingkungan Hidup

 

Divisi Kesehatan

Yayasan Maha Bhoga Marga

Divisi Layanan Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat bertugas memberikan bantuan kepada masyarakat untuk meningkatkan kemampuan masyarakat untuk bekerja menuju peningkatan status kesehatan keluarga, yang ditandai dengan penurunan angka kematian ibu dan bayi dan memperkuat masyarakat sipil di Bali melalui peningkatan kesetaraan perempuan dan laki-laki dan melakukan penguatan partisipasi aktif akar rumput sebagai masyarakat sipil dalam pengambilan keputusan baik secara formal maupun informal baik sebagai anggota gereja dan anggota masyarakat.

Advocacy

Advocacy

The advocacy division carries out advocacy tasks to encourage village governments, district governments and the community to make changes in social justice. Assistance with cases of victims of violence is also the focus of MBM's work in collaboration with authorities.

Disaster Response and Rehabilitation

Disaster Response and Rehabilitation

As an institution that is concerned with environmental conditions, MBM also participates in providing assistance to residents affected by disasters, both man-made disasters (Bali blast), natural disasters (volcanic eruptions, earthquakes), and biological disasters (Covid-19).