UnitingWorld adalah sebuah lembaga dari Uniting Church in Australia (UCA), yang diberi mandat untuk mendorong kolaborasi dengan gereja global, untuk mengatasi penyebab dan akibat dari kemiskinan, ketidakadilan dan kekerasan.
UnitingWorld mengelola misi ini melalui dua program:
Program Relief & Development berfokus pada pengembangan masyarakat dan humanitarian aid.
Program Church Connections memperkuat kolaborasi dan kapasitas gereja global untuk kepemimpinan dan pengembangan masyarakat.